Pengaruh Penerapan Akuntansi Sektor Publik, Good Governance Dan Pengawasan Internal Terhadap Kinerja Instansi Pemerintah

Authors

  • Neneng Karlina Universitas Pattimura
  • Trisna Sary Lewaru Universitas Pattimura
  • Dwi Kriswantini Universitas Pattimura

DOI:

https://doi.org/10.61132/rimba.v1i3.427

Keywords:

Public Sector Accounting, Good Governance, Internal Control and Performance Government

Abstract

This study aims to determine, and obtain empirical evidence about the effect of public sector financing, good governance and internal control on government performance in OPD South Buru district on Maluku Province. The population in this study is the employees who work in Regional Apparatus Organization (OPD), in South Buru Regency,Maluku Province. This research models uses descriptive quantitative, with data sources in the form of primary data. The sample used in this study was selected through the purposive sampling method with a total sample of 100 respondents. Hypothesis testing in this study using multiple linear regression analysis with the help of SPSS version 16. The results of the study show that the results of the public accounting sector and good governance have a significant effect on the performance of government agencies in South Buru Regency. Whereas, internal control does not have a significant impact on the performance of government agencies in South Buru Regency, on Maluku Province.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amir, M. Y. D. L. (2014). Penguatan Tata Kelola Pemerintahan Yang Baik Dalam Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan . Jurnal Ilmu Hukum Jambi, 5(2), 43280.

Asmawanti, D., Sari, A. M., Fitranita, V., & Wijayanti, I. O. (2020). Dimensi Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Daerah. Journal of Applied Accounting and Taxation, 5(1), 85-94.

Buka Musrembang, Soulisa sebut angka kemiskinan Bursel menurun, htttps://ambonterkini.id tahun 2023, Diakses pada 10 April 2023.

Bastian, I. (2014). Akuntansi Sektor Publik: Lingkup Akuntansi Sektor Publik. Jakarta: UniversitasTerbuka.

Dea, R. N. & Tri Jatmiko, W. P. 2020 Pengaruh Pengelolaan Keuangan Daerah Dan Pengawasan Internal Terhadap Kinerja Pemerintah (Studi Kasus Pada SKPD Kota Semarang). Jurnal Akuntansi DiponegoroVol 9 (2), 1-8.

Diana, N. L., David Paul, E. S., & Ventje, I. 2017. Pengaruh Implementasi Sistem Akuntansi, Pengelolaan Keuangan Daerah dan Pengawasan Internal Terhadap Kinerja Pemerintah Kota Kotamobagu. Jurnal Accountability Nomor 01, 2017, 118-127, VI, 118-127.

Halim, A., & Kusufi, M. S. (2018). Akuntansi sektor publik. Jakarta: Salemba Empat.

Jatmiko, B. (2020). Pengaruh pengawasan internal, akuntabilitas dan transparansi terhadap kinerja pemerintah daerah Kabupaten Sleman (Survei pada seluruh satuan kerja perangkat daerah Kabupaten Sleman). Jurnal Akuntansi Trisakti, 7(2), 231-246.

Jubaedah, E. (2007). Pengembangan Good Govenance Dalam Rangka Reformasi Badan Usaha Milik Negara. Jurnal Ilmu Administrasi: Media Pengembangan Ilmu dan Praktek Administrasi, 4(1), 05.

Lintong, D. N., Saerang, D. P. E., & Ilat, V. (2017). Pengaruh Implementasi Sistem Akuntansi, Pengelolaan Keuangan Daerah Dan Pengawasan Internal Terhadap Kinerja Pemerintah Kota Kotamobagu. Jurnal accountability, 6(1), 118-127.

Murwaningsari, E. (2009). Hubungan corporate governance, corporate social responsibilities dan corporate financial performance dalam satu continuum. Jurnal Akuntansi dan keuangan, 11(1), pp-30.

Putra, D. D., Rantelangi, C., & Diyanti, F. (2022). Pengaruh transparansi, akuntabilitas dan pengendalian internal terhadap kinerja instansi pemerintah pada dinas perdagangan Kota Samarinda. Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM), 7(1), 34-44.

Downloads

Published

2023-08-31

How to Cite

Neneng Karlina, Trisna Sary Lewaru, & Dwi Kriswantini. (2023). Pengaruh Penerapan Akuntansi Sektor Publik, Good Governance Dan Pengawasan Internal Terhadap Kinerja Instansi Pemerintah. Jurnal Rimba : Riset Ilmu Manajemen Bisnis dan Akuntansi, 1(3), 300–306. https://doi.org/10.61132/rimba.v1i3.427

Similar Articles

<< < 7 8 9 10 11 12 

You may also start an advanced similarity search for this article.